Update Harga Beras di Pasar Tradisional Jakarta per 19 Maret 2024, Beras Kualitas Bawah Turun Harga

    Update Harga Beras di Pasar Tradisional Jakarta per 19 Maret 2024, Beras Kualitas Bawah Turun Harga

    JAKARTA - Harga beras di pasar tradisional Jakarta terpantau mengalami penurunan harga di beberapa jenis beras. (Sumber berita dari JawaPos.com)

    Harga beras dikategorikan dalam beberapa jenis berdasarkan kualitasnya yaitu harga beras kualitas bawah I, beras kualitas bawah II, beras kualitas medium I, beras kualitas medium II, beras kualitas super I dan beras kualitas super II.

    Terpantau dari laman Pusat Informasi Harga Pangan Strategis Nasional (PIHPS), pada Selasa (19/03) harga rata-rata beras di pasar tradisional di Jakarta berada di angka Rp 16.133 dari berbagai jenis kualitas beras.

    Secara garis besar, harga per tanggal 19 Maret 2024 harga tetap. Beras jenis kualitas bawah I dan bawah II mengalami penurunan harga.

    Selengkapnya, berikut ini rincian harga rata-rata dan perubahan harga beras harian di pasar tradisional provinsi DKI Jakarta yang dikutip dari laman PIHPS.

    Beras Kualitas Bawah I Rp 14.950/kg (mengalami penurunan hingga kisaran 0, 33% atau sekitar Rp 50)

    Beras Kualitas Medium I Rp 16.150/kg (harga tetap)

    Beras Kualitas Medium II Rp 15.300/kg (harga tetap)

    Beras Kualitas Super I Rp 19.350/kg (harga terap)

    Beras Kualitas Super II Rp 16.950/kg (harga tetap)

    Harga kisaran tersebut merupakan harga rata-rata di pasar tradisional provinsi DKI Jakarta.

    Harga aktual yang ada di setiap kabupaten bisa jadi memiliki perbedaan harga disebabkan berbagai faktor.

    Harga beras kualitas bawah I secara rata-rata mengalami penurunan, namun di pasar Jatinegara, Jakarta Pusat terpantu dibandrol dengan dengan harga Rp 17.000.

    Demikian pantuan harga rata-rata harian beras untuk provinsi DKI Jakarta. Selalu pantau laman PIHPS untuk mengetahui informasi terbaru harga pangan lainnya. (Hendi)

    jakarta
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Dansat Brimob Polda Banten Hadiri Buka Puasa...

    Artikel Berikutnya

    Bos Bulog Klaim Harga Beras Turun di Kisaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Guna Tingkatkan Keamanan Jelang Hari Kenaikan Isa Almasih Polres Tangsel Gelar Patroli Mobile Bersama Warga
    Kompol Bambang AS Pimpin Apel Gabungan Tiga Pilar di Alun Alun Kecamatan Pondok Aren Tangsel
    Jadi Khatib dan Imam Shalat Jumat di Masjid Jami Nurul Fajri, Kapolsek Pondok Aren Sampaikan Pesan Indahnya Silaturahmi
    Sat Samapta Polres Tangsel Gelar Patroli Mobile dan Sambang di Wilayah Gading Serpong
    Pertemuan Antara Bhabinkamtibmas dan Warga Permata Bintaro Bahas Permasalahan Kebisingan dan Akses Anak Sekolah di Situ Parigi

    Ikuti Kami